KKN Reguler Kelompok 12 105
Tuesday, 13 Jul 2021 13:46
Tentang Kelompok
Lokasi KKN
Wonokerto, Turi, KAB. SLEMAN, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
Dosen Pembimbing Lapangan
Riswanti Budi Sekaringsih, M.Sc.
Waktu Pelaksanaan
Tuesday, 13 Jul 2021 13:46 Sampai Tuesday, 31 Aug 2021 03:50
Ketua Kelompok
Zidan Rasyid Asiadhy
Anggota Kelompok
No | Nama | Jurusan | Fakultas | Jabatan |
---|---|---|---|---|
2 | Muhammad Adian Khusaini | Aqidah dan Filsafat Islam | USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM | Member |
3 | Bimantara Sakti | Hukum Keluarga Islam (Akhwal Syakhsiyyah) | SYARIAH DAN HUKUM | Member |
4 | IMAM AMRI WICAKSONO | Hukum Tatanegara (Siyasah) | SYARIAH DAN HUKUM | Member |
5 | Ahmad Ariwijaya | Ilmu Hadis | USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM | Member |
6 | Yulia Mardiyanti | Ilmu Kesejahteraan Sosial | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
7 | Riyandika Nugroho Pangarso Putro | Ilmu Komunikasi | ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA | Member |
8 | FAISAL ALLAFTA ZIDAN | Ilmu Perpustakaan | ADAB DAN ILMU BUDAYA | Member |
9 | Ani Khumaeroh | Kimia | SAINS DAN TEKNOLOGI | Member |
10 | Zidan Rasyid Asiadhy | Psikologi | ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA | Ketua |
Kegiatan Harian
Minggu 1
13July
Tuesday
Kegiatan pembekalan literasi yang disampaikan oleh kominfo yogyakarta, dan kemudian dilanjutkan agenda rapat dengan ibu riswanti budi sekaringsih, M.Sc.
14July
Wednesday
Menindaklanjuti evaluasi blueprint rencana program kerja dari DPL
15July
Thursday
Membahas krlanjutan proker dan penyusunan proposal
16July
Friday
Memulai penyusunan RPK
17July
Saturday
Kegiatan Rapat koordinasi dengan DPL terkait pelaksanaan idul adha
18July
Sunday
mengikuti sosialisasi tentang pelaksanaan idul adha dari lppm uin sunan kalijaga dan juga pihak satgas covid di desa wonokerto
Minggu 2
19July
Monday
Berkoordinasi dengan Dukuh Sempu untuk melaksanakan meet guna untuk menyesuaikan program kerja
20July
Tuesday
Menunggu koordinasi antara dukuh dengan karang taruna untuk meet
21July
Wednesday
Berdiskusi tentang penyusunan RPK dan berkoordinasi dengan anggota lain
23July
Friday
Menyelesaikan Proposal Rencana Program Kerja koordinasi dengan Dosen Pembimbing Lapangan dan juga kepala Dusun Sempu
24July
Saturday
Menunggu konfirmasi koordinasi dari kepala dusun sempu
Minggu 3
27July
Tuesday
rapat koordinasi dengan Pak Ridwan (selaku kepala dukuh sempu) dan juga arahan dari Bu Riswanti (selaku DPL KKN)
28July
Wednesday
Koordinasi lanjutan proker bersama kelompok
29July
Thursday
Komunikasi dan koordinasi dengan pak dukuh untuk pelaksanaan program kerja
30July
Friday
Mengikuti kegiatan sosialisasi dan doa bersama yang diadakan oleh kemenag sleman kepada kapanewon turi
01August
Sunday
Rapat koordinasi dengan kelompok kkn membahas timeline dan teknis pelaksanaan tentang program kerja
Minggu 4
02August
Monday
Koordinasi dengan kelompok kkn membahas teknis pelaksanaan program kerja
Minggu 5
11August
Wednesday
Webinar pelatihan penguatan keluarga di dusun sempu dan bekerja sama dengan kelompok 8 di dusun dadapan
12August
Thursday
Berkoordinasi dengan bapak dukuh terkait umkm
13August
Friday
rapat koordinasi dengan kelompok kkn di dusun dadapan dan seyegan terkait sosialisasi penanganan covid dan vaksinasi
14August
Saturday
Koordinasi dengan pemangku adat dusun sempu untuk melaksanakan program kerja serta kolaborasi dengan kelompok kkn dari UMY
15August
Sunday
Rapat koordinasi dengan kelompok terkait time line lanjutan program kerja
Minggu 6
16August
Monday
penyerahan poster covid-19 dan vaksinasi kepada pak ridwan selaku dukuh sempu
17August
Tuesday
Survey dan observasi umkm di dusun sempu
18August
Wednesday
Mengajar TPA di salah satu nasjid di dusun sempu
19August
Thursday
Mengajar TPA dan bimbel
21August
Saturday
Literasi digital webinar sosialisasi covid 19 dan vaksinasi
22August
Sunday
Ikut kegiatan Pengecatan di tugu salak sempu
Minggu 7
24August
Tuesday
membantu mendata vaksinasi di desa wonokerto
26August
Thursday
Membantu satgas desa wonokerto dalam pelaksanaan vaksinasi
27August
Friday
Mengajar TPA dan Bimbel
29August
Sunday
Ikut membantu mengajar di majelis taklim di kaping rejo sempu
Minggu 8
31August
Tuesday
mangikuti penarikan kkn bersama LPPM dan pemda gunung kidul serta peserta kkn lainya