KKN Reguler Kelompok 76 108

Monday, 18 Jul 2022 15:55

Tentang Kelompok

Lokasi KKN

Monggol, Saptosari, KAB. GUNUNGKIDUL, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Dosen Pembimbing Lapangan

Dwi Otik Kurniawati, M.Eng.

Waktu Pelaksanaan

Monday, 18 Jul 2022 15:55 Sampai Friday, 26 Aug 2022 19:37

Ketua Kelompok

KAMAL AZMI ABDUNNASIR

Anggota Kelompok

No Nama Jurusan Fakultas Jabatan
2 FAHROTUN NABILA Akuntansi Syari’ah EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Member
3 KAMAL AZMI ABDUNNASIR Ilmu Hukum SYARIAH DAN HUKUM Ketua
4 M. ARIF WAHYUDI Perbandingan Mazhab SYARIAH DAN HUKUM Member
5 SISKA YUNIASIH Psikologi ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Member
6 MUHAMMAD ALFIAN NURKHOLIS Bahasa dan Sastra Arab ADAB DAN ILMU BUDAYA Member
7 INDAH ANIQ KUMALA Pendidikan Matematika SAINS DAN TEKNOLOGI Member
8 SHOFA ULIN NUHA Manajemen Dakwah DAKWAH DAN KOMUNIKASI Member
9 EKA CANDRA PERMANA Ilmu Hukum SYARIAH DAN HUKUM Member
10 ZUMROTU RUZAYANA Hukum Tatanegara (Siyasah) SYARIAH DAN HUKUM Member
11 ACIH LESTARI Hukum Ekonomi Syariah (Muamalah) SYARIAH DAN HUKUM Member

Kegiatan Harian

Minggu 1

18July

Monday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Kelompok 76 Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Senin, 18 Juli 2022 Pada hari ini kami mulai memasuki pemondokan induk semang, mulai berkoordinasi dengan Pak Lurah, dan mengikuti rapat persiapan vaksinasi di kelurahan.

19July

Tuesday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Kelompok 76 Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Selasa, 19 Juli 2022 Pada hari ini kami membersihkan tempat posko KKN, lalu melakukan silaturahmi ke RT & RW setempat dan bincang-bincang dengan Pak Dukuh untuk melakukan konsultasi terkait proker yang akan kami jalankan kedepannya. Kemudian melakukan evaluasi agenda harian dan rapat agenda esok hari.

20July

Wednesday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Rabu, 20 Juli 2022 Pada hari ini kami ikut terlibat dalam pelaksanaan vaksinasi di Dukuh Dilatan dan berlanjut pada bincang-bincang dengan Pak Dukuh untuk konsultasi mengenai program kerja, serta melakukan evaluasi harian dan rapat mengenai agenda esok hari.

21July

Thursday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Kamis, 21 Juli 2022 Hari ini kami melakukan rapat program kerja, lalu pada malam hari kami mengadakan pertemuan dengan masyarakat Dukuh Dilatan sebagai bentuk perkenalan dan pemaparan program kerja yang akan dilaksanakan kedepannya, kemudian dilanjutkan dengan melakukan evaluasi harian dan rapat agenda esok hari.

22July

Friday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Jum’at, 22 Juli 2022 Hari ini kami mengikuti pengajian rutinan malam sabtu dan membantu dalam arisan pengajian tersebut, serta tidak lupa untuk evaluasi dan rapat agenda harian esok.

23July

Saturday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Sabtu, 23 Juli 2022 Hari ini kami mengajar anak-anak TPA di mushola Rt 4 Dukuh Dilatan dan membantu dalam kegiatan arisan kelompok tani.

24July

Sunday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Minggu, 24 Juli 2022 Hari ini kami membantu warga dalam melakukan gotong royong pelebaran jalan dan melakukan rapat agenda harian.

Minggu 2

25July

Monday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Senin, 25 Juli 2022 Hari ini kami melakukan rapat koordinasi untuk program kerja dan membantu pendampingan pembelajaran TPA setempat.

26July

Tuesday

Hari ini kami mengikuti acara Rasulan yang dilaksanakan di padukuhan Sawah. Rasulan merupakan rasa syukur masyarakat setelah melakukan panen, dengan tujuan sebagai bentuk do’a agar hasil panen tahun setelahnya dapat lebih baik. Acara puncak dari tradisi tersebut adalah kirab budaya/karnaval yang dilakukan dengan mengelilingi pedesaan. Selain sebagai ungkapan syukur. Dan pada sore hari ini kami mulai menjalankan salah satu program kerja yakni pendampingan bimbingan belajar.

27July

Wednesday

Hari ini kami melakukan kunjungan dan silaturahmi ke sekolah MTs Muhammadiyah Monggol untuk sosialisasi terkait program kerja KKN yakni Bimbingan Belajar. Dari kunjungan ini diharapkan dapat bekerja sama dengan pihak sekolah MTs Muhammadiyah Monggol agar program kerja tersebut dapat berjalan dengan semestinya. Kemudian sore hari kami melaksanakan kegiatan rutin mingguan yaitu Bimbingan Belajar.

28July

Thursday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Kamis, 28 Juli 2022 Hari ini kami menerima kunjungan dari kelompok KKN se-Monggol yang bertujuan untuk melakukan kerja sama dalam mengadakan suatu acara berupa turnamen volly se-Desa Monggol. Kemudian sore hari melakukan kegiatan rutinan mingguan yaitu Pendampingan dan Pengembangan TPA.

29July

Friday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Jum’at, 29 Juli 2022 Hari ini kami melaksanakan program kerja mingguan yakni Pendampingan Bimbingan Belajar pada sore hari, kemudian setelah isya mengikuti acara pengajian rutinan malam sabtu dan dilanjut dengan mengikuti acara karawitan sebagai bentuk perayaan 1 Muharrom.

30July

Saturday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Sabtu, 30 Juli 2022 Hari ini kami melaksanakan rapat bersama kelompok KKN se-Monggol untuk membahas terkait kegiatan turnamen voly dan memilah-milih pakaian yang nantinya akan dijual secara preloved. Lalu melakukan rapat agenda harian kedepan.

31July

Sunday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Minggu, 31 Juli 2022 Hari ini kami melakukan gotong royong pelebaran jalan bersama warga dukuh dilatan kemudian membantu dalam kegiatan arisan karang taruna.

Minggu 3

01August

Monday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Senin, 01 Agustus 2022 Hari ini kami kembali melaksanakan rapat koordinasi dengan kelompok KKN se-Monggol dalam pembahasan turnamen voly. Lalu siang hari kami mambantu warga Dukuh Dilatan dalam pelaksanaan arisan balita dan sore hari pendampingan pengajaran TPA.

02August

Tuesday

Hari ini kami melakukan rapat persiapan untuk kegiatan festival muharom dan pendampingan bimbingan belajar pada sore hari.

03August

Wednesday

Laporan Kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) 108 Reguler Dusun Dilatan, Desa Monggol, Kecamatan Saptosari, Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta Rabu, 03 Agustus 2022 Hari ini kami berkunjung kembali ke MTs Muhammadiyah Monggol untuk berdiskusi mengenai kesepakatan bentuk kerja sama kami dengan pihak sekolah. Lalu membantu para ibu-ibu kader PKK dalam entry data vaksinasi warga Dukuh Dilatan, dan dilanjut dengan pendampingan bimbingan belajar anak-anak.

04August

Thursday

Hari ini kami mengikuti kegiatan gerakan masyarakat senam sehat, lalu membantu gotong royong warga dalam pelebaran jalan. Sore hari dilanjutkan dengan pendampingan pembelajaran TPA dan melakukan rapat koordinasi dengan kelompok KKN se-Monggol dalam pembahasan turnamen volly.

05August

Friday

Hari ini kami membersihkan masjid, lalu siang hari melaksanakan kegiatan BTA (Baca Tulis Al-Qur'an) di MTs Muhammadiyah Monggol, sore hari pendampingan bimbingan belajar dan malam hari mengikuti pengajian rutinan malam sabtu dan arisan kelompok jamaah pengajian

06August

Saturday

Hari ini kami mengadakan lomba untuk anak-anak dalam rangka memperingati Tahun Baru Hijriyyah dan dilanjutkan dengan rapat koordinasi bersama karang taruna dalam pembahasan acara 17 Agustus

07August

Sunday

Hari ini adalah hari kedua kami melakukan perlombaan untuk anak-anak dalam rangka memperingati Tahun Baru Hijriyyah sekaligus pengumuman pemenang dan pembagian hadiah. Kemudian dilanjutkan pemasangan bendera di sepanjang jalan Dukuh Dilatan bersama karang taruna serta melakukan silaturahmi ke ketua Rt untuk sosialisasi terkait acara sosialisasi PMK.

Minggu 4

08August

Monday

Hari ini kami melakukan pendampingan pembelajaran TPA dan rapat persiapan acara sosialisasi PMK

10August

Wednesday

Pada tanggal 9 Agustus 2022, kami mendampingi siswa-siswi MTs Muhammadiyah Monggol dalam pembelajaran persiapan KSM dan pada malam hari mengadakan Sosialisasi Pencegahan dan Penanggulangan PMK. Pada tanggal 10 Agustus 2022, kami melanjutkan pendampingan pembelajaran dalam persiapan KSM siswa-siswa MTs Muhammadiyah Monggol dan melakukan persiapan untuk kegiatan perlombaan 17 Agustus

11August

Thursday

Hari ini kami mengikuti senam dan jalan sehat yang diadakan oleh pemerintah kecamatan Saptosari dalam rangka menyambut HUT RI dan melakukan pendampingan pembelajaran TPA di masjid dan mushola setempat

12August

Friday

Hari ini kami mempersiapkan tempat dan segala hal terkait perlombaan dalam rangka HUT RI, lalu mendampingi pembelajaran Baca Tulis Qur'an (BTA) siswa-siswi MTs Muhammadiyah Monggol, kemudian pendampingan pembelajaran Bimbel. Malam hari mengikuti pengajian rutinan malam sabtu dan arisan kelompok pengajian At-taqwa, serta dilanjutkan dengan pengajian Akbar Santunan Anak Yatim

13August

Saturday

Hari ini kami mengadakan perlombaan dalam rangka memperingati HUT NKRI ke-77

14August

Sunday

Hari ini kami melanjutkan perlombaan dalam rangka memperingati HUT NKRI ke-77 lalu ikut serta dalam gotong royong pelebaran jalan

Minggu 5

15August

Monday

Hari ini kami dikunjungi oleh DPL lalu melanjutkan perlombaan dalam rangka memperingati HUT NKRI ke-77

16August

Tuesday

Hari ini kami mempersiapkan hadiah perlombaan dalam rangka memperingati HUT NKRI ke-77, kemudian menjadi juri dan mendampingi perlombaan dalam memperingati HUT NKRI ke-77 yang dilaksanakan oleh MTs Muhammadiyah Monggol. Sore hari kami melakukan pendampingan bimbingan belajar. Malam hari kami membagikan hadiah perlombaan serta dilanjutkan mengikuti kegiatan Tirakatan 17an yang dilaksanakan di Padukuhan Dilatan, sebagai bentuk rasa syukur dan mengenang jasa para pahlawan terdahulu.

Minggu 6

22August

Monday

Pada tanggal 17 Agustus 2022, kami mengikuti upacara di lapangan Karang Saptosari dalam rangka memperingati HUT NKRI ke-77, kemudian pada malam hari kami mengadakan nonton bareng (Nobar) film dengan warga Dukuh Dilatan. Film yang diputarkan tentang kemerdekaan Indonesia dan dilanjutkan dengan nobar wayang.

23August

Tuesday

Tanggal18 Agustus 2022, melakukan kerja bakti bersama kelompok KKN se-Monggol dalam mempersiapkan acara turnamen voly, lalu mengadakan sosialisasi kepemimpinan untuk Ikatan Pelajar Muhamadiyah di MTs Muhammadiyah Monggol, melakukan pendampingan pembelajaran TPA dan mengadakan turnamen voly. Tanggal 19 Agustus 2022, mengadakan Jum'at bersih dgn membersihkan masjid, pendampingan bimbingan belajar, mengikuti pengajian rutinan malam sabtu dan arisan kelompok pengajian serta mengadakan turnamen voly.

24August

Wednesday

Pada tanggal 20 Agustus 2022, kami mempersiapkan bahan dan alat untuk plangisasi. Kemudian melakukan pendampingan pembelajaran TPA setempat serta malam hari mengadakan turnamen voly se-Monggol bersana kelompok KKN se-Monggol lainnya. Pada tanggal 21 Agustus 2022, kami mengadakan senam minggu ceria, kemudian membuat tiang plangisasi dan malam hari mengadakan turnamen voly se-Monggol bersana kelompok KKN se-Monggol lainnya.

25August

Thursday

Pada tanggal 22 Agustus 2022, kami ikut serta dalam membantu sosialisasi PBB (Pajak Bumi Bangunan), kemudian melanjutkan dalam membuat plangisasi. Sore hari mendampingi pembelajaran TPA setempat dan malam hari melanjutkan turnamen voly se-Monggol bersana kelompok KKN se-Monggol lainnya. Tanggal 23 Agustus 2022, melanjutkan pembuatan plangisasi. Tanggal 24 Agustus 2022, penyelesaian plangisasi, pembuatan taman baca, dan pendampingan bimbingan belajar.

26August

Friday

Tanggal 25 Agustus 2022, melanjutkan pembuatan taman baca, lalu kunjungan ke MTs Muhammadiyah Monggol dalam rangka salam perpisahan dengan pihak sekolah. Pendampingan pembelajaran TPA setempat sekaligus perpisahan dengan anak-anak. Tanggal 26 Agustus 2022, persiapan acara perpisahan dengan warga dusun Dilatan, dan dilanjutkan pada malam hari mengadakan acara perpisahan sekaligus berpamitan dengan warga Dusun Dilatan

Program Kerja