KKN Reguler Kelompok 158 111

Tuesday, 11 Jul 2023 11:26

Tentang Kelompok

Lokasi KKN

Hargowilis, Kokap, KAB. KULON PROGO, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Dosen Pembimbing Lapangan

Dr. Ibi Satibi, S.H.I., M.Si.

Waktu Pelaksanaan

Tuesday, 11 Jul 2023 11:26 Sampai Thursday, 10 Aug 2023 12:43

Ketua Kelompok

M. SYARIFUDIN

Anggota Kelompok

No Nama Jurusan Fakultas Jabatan
2 YESI CAHYANI PUTRI Sosiologi ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Member
3 M. SYARIFUDIN Hukum Tatanegara (Siyasah) SYARIAH DAN HUKUM Ketua
4 SELENA INDAH AYUNINGTYAS Hukum Keluarga Islam (Akhwal Syakhsiyyah) SYARIAH DAN HUKUM Member
5 FATMA ISNAENI Komunikasi dan Penyiaran Islam DAKWAH DAN KOMUNIKASI Member
6 MUHAMMAD HASBY Ekonomi Syari’ah EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Member
7 AFRIDA ESTYANA NUGRAHENI Manajemen Pendidikan Islam ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN Member
8 AULIA AIDA LUBNA Akuntansi Syari’ah EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Member
9 REYHAN WIBOWO Hukum Tatanegara (Siyasah) SYARIAH DAN HUKUM Member
10 FINA LAILATUL MUFIDAH Bahasa dan Sastra Arab ADAB DAN ILMU BUDAYA Member
11 ISWAN BUDIANTO Sejarah dan Kebudayaan Islam ADAB DAN ILMU BUDAYA Member

Kegiatan Harian

Minggu 1

'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 4
'Kegiatan Kami Minggu ' . 6

11July

Tuesday

1. Kelompok mengikuti acara penyerahan mahasiswa kkn yang bertempat di Kelurahan Hargowilis 2. Kemudian, setiap anggota kelompok melakukan bersih-bersih rumah bersama-sama dengan kompak.

11July

Tuesday

1. Kelompok mengikuti acara penyerahan mahasiswa kkn yang bertempat di Kelurahan Hargowilis 2. Kemudian, setiap anggota kelompok melakukan bersih-bersih rumah bersama-sama dengan kompak.

11July

Tuesday

1. Kelompok mengikuti acara penyerahan mahasiswa kkn yang bertempat di Kelurahan Hargowilis 2. Kemudian, setiap anggota kelompok melakukan bersih-bersih rumah bersama-sama dengan kompak.

12July

Wednesday

Hadir

13July

Thursday

Kegiatan Tanggal 12 Juli: 1. Menghadiri acara penyerahan mahasiswa KKN di Kecamatan 2. Survei lokasi wisata Sremo Tengah 3. Diskusi bersama bapak dukuh Kegiatan Tanggal 13: Survei lokasi untuk kebutuhan proker

14July

Friday

1. Kerja bakti area posko. 2. Silaturrahmi ke rumah RW. 3. Survei kebutuhan proker untuk kegiatan ibu-ibu PKK dan TPA.

15July

Saturday

1. Senam pagi 2. Menghadiri kegiatan ibu-ibu PKK, sekaligus perkenalan kelompok KKN

16July

Sunday

Diskusi rencana proker

Minggu 2

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 6
'Kegiatan Kami Minggu ' . 8

17July

Monday

1. Semua anggota ikut berpartisipasi membantu acara kegiatan posyandu lansia 2. Rapat bersama karang taruna membahas acara 17 Agustus

18July

Tuesday

1. Rapat dengan para guru SDN 1 Sermo terkait proker yang telah kelompok KKN susun 2. Membantu pelatihan lomba para siswa-siswi SDN 1 Sermo

19July

Wednesday

1. Mengajar TPA 2. Rapat terkait perkembangan proker

20July

Thursday

1. Membantu pelatihan siswa-siswi SDN 1 Sremo untuk lomba. 2. Ikut serta membantu mengajar TPA 3. Mengikuti kegiatan yasinan rutin sekaligus perkenalan kelompok KKN dan menyampaikan proker yang telah disusun

21July

Friday

1. Mengajar TPQ di wilayah Dusun Sremo Tengah. 2. Menghadiri acara pentas seni ketoprak.

21July

Friday

1. Mengajar TPQ di wilayah Dusun Sremo Tengah. 2. Menghadiri acara pentas seni ketoprak.

21July

Friday

1. Mengajar TPQ di wilayah Dusun Sremo Tengah. 2. Menghadiri acara pentas seni ketoprak.

21July

Friday

1. Mengajar TPQ di wilayah Dusun Sremo Tengah. 2. Menghadiri acara pentas seni ketoprak.

22July

Saturday

1. Pemeliharaan atau bersih-bersih salah satu masjid yang berada di Dusun Sremo Tengah. 2. Ikut serta membantu kegiatan mengajar TPA

23July

Sunday

Mengikuti kegiatan senam sehat bersama masyarakat Dusun Sremo Tengah

Minggu 3

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 4
'Kegiatan Kami Minggu ' . 6

24July

Monday

1. Mendampingi anak-anak SD Negeri 1 Sermo lomba OSN tingkat kapanewon 2. Survey PAUD untuk kebutuhan proker

25July

Tuesday

1. Berpartisipasi dalam kegiatan posyandu lansia yang berlokasi di Rumah Pak Dukuh. 2. Monitoring lomba siswa-siswi SDN 1 Sremo. 3. Mengajar TPA. 4. Melakukan persiapan untuk event lomba di PAUD.

26July

Wednesday

1. Mendampingi siswa-siswi SD Negeri 1 Sermo dalam lomba MTQ tingkat kapanewon. 2. Mengadakan lomba untuk anak PAUD dalam event Hari Anak Nasional 3. Diskusi bersama kepala Dukuh Sremo Tengah terkait izin pemasangan plang petunjuk arah.

27July

Thursday

1. Ikut serta membantu kegiatan mengajar TPA. 2. Mengikuti dan mengisi kajian rutin malam jum'at kliwon yang bertempat di salah satu masjid Sremo Tengah.

28July

Friday

1. Sebar proposal terkait proker. 2. Ikut serta dalam kegiatan mengajar TPA. 3. Rapat bersama pemuda karang taruna terkait acara 17 Agustus 4. Menghadiri acara rutin pengajian umum setiap malam sabtu legi.

29July

Saturday

1. Kerja bakti bersama masyarakat Dusun Sremo Tengah 2. Mengajar TPA 3. Diskusi terkait perkembangan proker 4. Menghadiri undangan kegiatan remaja masjid di Dusun Sremo Tengah.

30July

Sunday

1. Senam sehat bersama masyarakat Dusun Sremo Tengah. 2. Bantu warga (remaja dusun) memasang bendera merah putih dan umbul-umbul.

Minggu 4

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 1
'Kegiatan Kami Minggu ' . 3
'Kegiatan Kami Minggu ' . 5
'Kegiatan Kami Minggu ' . 7

31July

Monday

1. Berpartisipasi membantu dalam proses kegiatan pembelajaran anak PAUD. 2. Diskusi terkait perkembangan proker.

31July

Monday

1. Berpartisipasi membantu dalam proses kegiatan pembelajaran anak PAUD. 2. Diskusi terkait perkembangan proker.

01August

Tuesday

1. Mempersiapkan segala sesuatu berkaitan dengan keperluan pembuatan plang penunjuk arah. 2. Pendampingan dalam kegiatan belajar anak PAUD. 3. Mengajar TPA.

02August

Wednesday

1. Kelompok mendapat kunjungan DPL kemudian diskusi dan mendengarkan pengarahan dari DPL 2. Menghaluskan papan kayu untuk keperluan pembuatan plang penunjuk arah. 3. Diakusi kelompok terkait perkembangan proker.

03August

Thursday

1. Mengecat papan kayu untuk keperluan pemasangan plang penunjuk arah 2. Mengajar TPA 3. Ikut kegiatan yasinan di Dusun Sremo Tengah

04August

Friday

1. Ikut berpartisipasi membantu dalam kegiatan posyandu balita di Dusun Sremo Tengah. 2. Membantu mengajar TPA. 3. Melanjutkan proses pembuatan papan plang penunjuk arah.

05August

Saturday

1. Mengajar TPA 2. Melanjutkan proses pembuatan plang wisata dan penunjuk arah

06August

Sunday

1. Kerja bakti bersama masyarakat Dusun Sermo Tengah 2. Membantu memasang umbul-umbul untuk persiapan 17 Agustus 3. Mengajar TPA 4. Mencari informasi dari narasumber terkait proker unggulan

Minggu 5

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2

07August

Monday

1. Sosialisasi tentang Cara Mencuci Tangan yang Benar kepada siswa SDN 1 Sremo khususnya kelas 1 dan 2. 2. Rapat besar padukuhan Sremo Tengah terkait Merti Padukuhan 3. Melanjutkan proses pembuatan plang wisata dan penunjuk arah.

08August

Tuesday

1. Sosialisasi tentang Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut kepada siswa SDN 1 Sremo khususnya kelas 3 dan 4 2. Membantu mengajar TPA 3. Menghadiri undangan LPPM terkait monitoring mahasiswa KKN di kapanewon kokap

09August

Wednesday

Sosialisasi tentang Bahaya Memakai Gedget Berlebihan bagi Kesehatan kepada siswa SDN 1 Sremo khususnya kelas 5 dan 6.

10August

Thursday

1. Melanjutkan proses pembuatan plang wisata dan penunjuk arah 2. Pertemuan dengan DPL (MONEV KKN) 3. Mengajar TPA

Program Kerja