KKN Reguler Kelompok 196 111

Tuesday, 11 Jul 2023 16:12

Tentang Kelompok

Lokasi KKN

Bangujiwo, Kasihan, KAB. BANTUL, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Dosen Pembimbing Lapangan

Riswanti Budi Sekaringsih, M.Sc.

Waktu Pelaksanaan

Tuesday, 11 Jul 2023 16:12 Sampai Thursday, 10 Aug 2023 07:33

Ketua Kelompok

FAUZIAH RAHMI

Anggota Kelompok

No Nama Jurusan Fakultas Jabatan
2 FAUZIAH RAHMI Hukum Keluarga Islam (Akhwal Syakhsiyyah) SYARIAH DAN HUKUM Ketua
3 WAFID SYUJA VENNOVARY B Hukum Keluarga Islam (Akhwal Syakhsiyyah) SYARIAH DAN HUKUM Member
4 RATNAYU DINI KHOIRUNNISA Sosiologi ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Member
5 KIRANA SEKAR PRAMUDHITA Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN Member
6 LAVITA NOUVA RAHMANINGRUM Sosiologi ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Member
7 MUHAMMAD SYIHABUDDIN Aqidah dan Filsafat Islam USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM Member
8 AZIZAH NUR AZHARI Ilmu Komunikasi ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Member
9 REVI MAHERSA Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM Member
10 IZZA SYIFAUL QULUB Sejarah dan Kebudayaan Islam ADAB DAN ILMU BUDAYA Member
11 FAJAR AULIA MUHAMMAD Pendidikan Kimia ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN Member
12 ZULAEKA RITASARI Matematika SAINS DAN TEKNOLOGI Member

Kegiatan Harian

Minggu 1

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0

11July

Tuesday

Penerjunan KKN di Kalurahan Bangunjiwo

12July

Wednesday

hari kedua kelompok kami menjalin silaturahmi melalui pertemuan dengan pemuda/i terkhususnya RT.4 Dusun Kenalan, Bangunjiwo, Bantul

13July

Thursday

Hari ketiga kelompok kami bertemu dengan Ibu ketua PKK dusun dan Bapak kepala dusun untuk mengonfirmasi perihal rancangan program kerja yang telah direncanakan

14July

Friday

hari ke-4 kelompok kami melakukan pertemuan dengan masing-masing ketua RT di Dusun Kenalan Bangunjiwo,Bantul

16July

Sunday

hari ke-6 kelompok kami membersihkan mushola yang akan dijadikan sebagai tempat kegiatan kelompok kami selama beberapa minggu kedepan

Minggu 2

'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 4

18July

Tuesday

hari ke-8, kelompok kami sudah menjalankan program kerja terkait administrasi kependudukan Dusun Kenalan Bangunjiwo, Bantul

19July

Wednesday

hari ke-9 kelompok kami melanjutkan program kerja terkait penginputan administrasi kependudukan Desa Kenalan

20July

Thursday

Melanjutkan program kerja terkait administrasi kependudukan dan melaksakan kegiatan bimbel

21July

Friday

Hari ke 11, kelompok kami melanjutkan program kerja penginputan data penduduk desa, dan mengajar anak anak menari untuk acara kemerdekaan

22July

Saturday

Hari ke 12, kelompok kami melanjutkan proker data kependudukan desa, dan menjalankan proker Sosialisasi Pemilahan Sampah Dusun Kenalan bersama Ibu ibu PKK

23July

Sunday

Hari ke 13, kelompok kami mengadakan kegiatan program kerja Pemilahan Sampah bersama ibu ibu pkk dusun dan pada sore hari mengisi pengajian rutin Jumat Kliwon Dusun Kenalan bersama Ibu Dosen Adib Sofia.

Minggu 3

'Kegiatan Kami Minggu ' . 1

24July

Monday

Hari ke 14, kelompok kami sowan atau mengunjungi ketua rt 1 dan rt 3 untuk membahas terkait data penduduk dan kegiatan setiap Rt. Selain itu kami menjalankan proker TPA bersama anak anak rt 4

25July

Tuesday

Hari ke 15, kelompok kami ikut membantu posyandu dan senam lansia di padukuhan kenalan. Selain itu kami menjalankan proker bimbel bersama adik adik dan malamnya kami sowan ke ketua rt 5.

26July

Wednesday

Hari ke 16, kelompok kami sowan ke rt 2 dan 4 membahas terkait data kependudukan dan kegiatan rt tersebut, selain itu kami menjalankan proker TPA di rt 4

27July

Thursday

Hari 17, kelompok kami : • Membuat plang "Bank Sampah Kenalan Bersinar" bersama salahsatu anggota ibu ibu PKK, • mengajar anak anak TPA • sowan ke rt 6 membahas terkait data penduduk dan kegiatan rt

28July

Friday

Hari ke 18, kelompok kami mengikuti pelatihan kirab budaya di rt 1

29July

Saturday

Hari ke 19, kelompok kami mengadakan sowan ke pak Carik, dan latihan tari, malamnya dilanjut dengan sowan ke rt 6, rapat pemuda rt 3, dan kerjabakti rt 1.

30July

Sunday

Hari ke 20, kami mengikuti sosialisasi pembuatan sabun bersama ibu-ibu pkk padukuhan kenalan. Kemudian kami mengikuti kerja bakti di rt 3 dan latihan kirab di rt 1.

Minggu 4

'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 6

31July

Monday

Hari ke 21, kami menjalankan proker TPA di RT 04 dan 05. Serta di malam harinya, kami berpartisipasi dalam memeriahkan pertandingan voly padukuhan Kenalan dan mengikuti rapat rutin bulanan bapak-bapak di RT 06.

01August

Tuesday

Hari ke 21, kami menjalankan proker Bimbel di RT 04 dan proker video profil dusun kenalan dengan shooting video di STIE Hamfara.

03August

Thursday

hari ke 24 kelompok kkn kami melanjutkan program kerja pembuatan plang wialayah dusun dan pembuatan vidio profile desa

04August

Friday

Hari ke 25, kelompok kami melanjutkan proses shooting video profil dusun dan plang dusun, melatih tari untuk tirakatan, serta melatih dan ikut serta pada latihan upcara 17 Agustus di RT 01.

04August

Friday

Hari ke 25 kelompok kami proses pengerjaan plang dan pengambilan video untuk pembuatan profil dusun di tempat pengrajin kayu dan pengrajin patung. Lalu malamnya dilanjut berkegiatan di RT 01 guna persiapan agenda HUT RI KE 78.

05August

Saturday

hari ini kami melanjutkan proker yaitu latihan tari bersama anak-anak diwilayah RT 4 serta ada kunjungan dari dosen pembimbing lapangan dari kelompok KKN kami

06August

Sunday

Hari ke 27, kami melaksanakan proker Sosialisasi Keselamatan Rumah Tangga dengan tema "Pencegahan dan Penanganan Kebakaran dalam Rumah Tangga" dengan bekerjasama dengan BPBD Kabupaten Bantul Bidang Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan, serta melatih tari anak anak di RT 04 untuk persiapan pensi malam tirakatan.

Minggu 5

07August

Monday

Hari ke 28, kami melaksanakan proker video profil, dan plangisasi jalan

08August

Tuesday

Kegiatan D-29: Bimbel Pembuatan Peta Wilayah Dusun Plang Input Data Kependudukan Memeriahkan Acara 17-an di RT 06

09August

Wednesday

Kegiatan D-30: Pembuatan plang dan penempatan plang di lokasi strategis, TPA di RT 04 dan 05, shooting video profil dusun, serta yasinan rutinan di RT 04.

10August

Thursday

Hari ke 31, kami melanjutkan pemasangan plang, video profil dusun, dan bimbel di rt 4

Program Kerja