KKN Reguler Kelompok 247 111
Wednesday, 12 Jul 2023 08:15
Tentang Kelompok
Lokasi KKN
Kahuman, Ngawen, KAB. KLATEN, JAWA TENGAH
Dosen Pembimbing Lapangan
Drs. Musa, M.Si
Waktu Pelaksanaan
Wednesday, 12 Jul 2023 08:15 Sampai Thursday, 10 Aug 2023 13:48
Ketua Kelompok
LUCIA WAHYU KUMALA DEWI
Anggota Kelompok
No | Nama | Jurusan | Fakultas | Jabatan |
---|---|---|---|---|
2 | LUCIA WAHYU KUMALA DEWI | Pendidikan Biologi | ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN | Ketua |
3 | NAJLA NAQIYAH MUSYAYYADAH | Hukum Keluarga Islam (Akhwal Syakhsiyyah) | SYARIAH DAN HUKUM | Member |
4 | LINDA AMELIA KHOIRULLATIFAH | Sosiologi | ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA | Member |
5 | ASFARINA WIEGYA QAULAN SYADIDA | Psikologi | ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA | Member |
6 | UMAR KAHFI | Manajemen Dakwah | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
7 | FEBRILIA DWI UTAMI | Bimbingan dan Konseling Islam | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
8 | MIFTAHURROYYAN | Pendidikan Agama Islam | ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN | Member |
9 | ARYA PUTRA BAGASKARA | Psikologi | ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA | Member |
10 | ERIKA AULIA MARJANAH | Perbankan Syari’ah | EKONOMI DAN BISNIS ISLAM | Member |
11 | SITI KHOIRIAH | Ekonomi Syari’ah | EKONOMI DAN BISNIS ISLAM | Member |
Kegiatan Harian
Minggu 1
12July
Wednesday
Menghadiri penyambutan dari kecamatan ngawen dan kelurahan kahuman
13July
Thursday
Silaturahmi ke RT/RW setempat bersama dengan sekretaris desa ibu Narni dan berkoordinasi dengan takmir masjid Al-Huda
14July
Friday
Mengikuti kegiatan pengajian, mengikuti pertemuan pengurus ranting muhammadiyah, sosialisasi kegiatan posyandu
15July
Saturday
Sosialisasi kegiatan posyandu bersama RT/RW setempat, rapat bersama dengan pemuda pemudi, pengajian rutin bersama bapak ibu
16July
Sunday
Kerja bakti bersama bapak- ibu, dilanjutkan dengan menanam pohon ketela dan cabe. Di sore harinya kami bersilaturahmi dengan ketua BUMDES yaitu Bapak Indarto
Minggu 2
17July
Monday
Rapat koordinasi perwakilan kelompok di kecamatan dilanjutkan penanaman pohon alpukat di makam desa kahuman. Sore harinya kami senam bersama ibu-ibu dan kami juga menjalankan program kerja digitalisasi wisata
18July
Tuesday
Mengikuti kegiatan Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA) dilanjutkan dengan rapat pertemuan pemuda-pemudi RW 05, kemudian kami juga melakukan pertemuan dengan pemuda-pemudi RW 04 untuk mempererat tali persaudaraan
19July
Wednesday
Menemui ketua Kelompok Tani bapak Dalimin dilanjutkan dengan kegiatan Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA)
20July
Thursday
Mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA) dilanjutkan bersilaturahmi dengan ketua pemuda pemudi RW 05
21July
Friday
Mengikuti kegiatan rutin pengajian yasinan
22July
Saturday
Pada pagi hari kami sowan ke RW 02 dan takmir masjid RW 03. Di sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA) di RW 04. Lalu di malam harinya kami mengikuti pengajian rutin bersama bapak dan ibu, serta rapat bersama dengan pemuda pemudi RW 04.
23July
Sunday
Di pagi hari kami kerja bakti rutin bersama bapak ibu, siang hari kami dikunjungi oleh Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), kemudian kami bertemu dengan narasumber pelatihan pengolahan limbah pertanian.
Minggu 3
24July
Monday
Di pagi hari kami melakukan perkenalan ke TK BA Aisyiyah Kahuman, siang hari kami menjalankan program kerja digitalisasi wisata, kemudian sore harinya kami mengikuti senam bersama ibu-ibu RT 09
25July
Tuesday
Di pagi hari kami mengikuti kegiatan bakti sosial donor darah, sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 04 & RW 02, kemudian malam harinya kami membantu memasang bendera untuk 17 Agustus
26July
Wednesday
Di siang hari kami bertemu dengan Bapak Dalimin selaku ketua dari Kelompok Tani untuk fiksasi salah satu proker yang kami jalani. Di sore harinya kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) yang terbagi di 3 RW yaitu RW 1, RW 4, dan RW 5. Lalu di malam harinya kami mengikuti rapat dengan pemuda pemudi RW 04, membahas berkaitan dengan rangkaian acara kemerdekaan.
27July
Thursday
Di pagi hari kami menyebar proposal sponsorship di Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Pertanian, dan Badan Amil Zakat Nasional, sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 04, kemudian di malam hari kami mengikuti pengajian aqiqah
28July
Friday
Di pagi hari kami mengikuti upacara HUT Klaten, sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 01 02 & 05, kemudian di malam hari kami mengikuti kegiatan rutin pengajian yasinan
29July
Saturday
Di sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 04, kemudian di malam hari kami mengikuti pengajian rutin bersama bapak-ibu RW 04, 02 & 03 serta kami juga mengikuti rapat dengan pemuda RW 01 & 03 membahas perpustakaan dan kegiatan HUT RI
30July
Sunday
Di pagi hari kami mengikuti kerja bakti rutin bersama bapak-ibu, kemudian di malam hari kami menjalankan program kerja pengindahan lingkungan pengecetan gapura, pengajian ibu-ibu RW 03, dan pengajian bapak-bapak RT 08
Minggu 4
31July
Monday
Di pagi hari kami rapat koordinasi perwakilan di kecamatan, kemudian di sore hari kami menjalankan program kerja digitalisasi wisata
01August
Tuesday
Di pagi hari kami mengajar di TK BA Aisyiyah Kahuman II, siang hari kunjungan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 04, kemudian di malam hari kami mengikuti pertemuan dengan komunitas tani
02August
Wednesday
Di pagi hari kami fiksasi kegiatan pengolahan limbah pertanian bersama kelompok petani muda Klaten, kemudian di sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 01, 04, 05
03August
Thursday
Di sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 04, kemudian di malam hari kami mengikuti pengajian bersama ibu-ibu RW 01, tahlilan di RW 04, dan kegiatan rutin pengajian yasinan RW 04.
04August
Friday
Kami melaksanakan program kerja sosialisasi burnout dan manajemen stress
05August
Saturday
Di sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 02 & 04, kemudian di malam hari kami mengikuti yasinan di tempat Bu Narni Sekretaris Desa dan lomba Cerdas Cermat Agama (CCA) RW 04 di Madrasah
06August
Sunday
Di pagi hari kami mengikuti pengajian aisyiyah di RW 01 kemudian kami mengikuti lomba-lomba 17 Agustus RW 04 (pecah air, balap karung safety, lari marathon, makan kerupuk : di lapangan RW 04) dilanjut lomba (adzan, hafalan surat : di madrasah)
Minggu 5
07August
Monday
Di sore hari kami menjalankan program kerja digitalisasi wisata, kemudian di malam hari kami mengikuti perkumpulan bapak-bapak RT 09 dan yasinan di tempat Bu Narni Sekretaris Desa.
08August
Tuesday
Hari ini kami menjalankan program kerja unggulan sarasehan pengolahan limbah pertanian.
09August
Wednesday
Di pagi hari kami mengikuti kerja bakti membersihkan pamsismas, kemudian di sore hari kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 01, 04, & 05
10August
Thursday
Di pagi hari kami mengikuti kegiatan posyandu Melati IV (RW 01 & 02), sore kami mengikuti kegiatan rutin Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) di RW 04 dan mengikuti arisan ibu-ibu RW 04, kemudian di malam hari kami mengikuti pengajian bersama ibu-ibu RW 01 dan kami mengikuti kegiatan rutin pengajian yasinan RW 04