KKN Reguler Kelompok 230 114
Wednesday, 10 Jul 2024 12:30
Tentang Kelompok
Lokasi KKN
Lorog, Tawangsari, KAB. SUKOHARJO, JAWA TENGAH
Dosen Pembimbing Lapangan
Muslim Hidayat, M.A.
Waktu Pelaksanaan
Wednesday, 10 Jul 2024 12:30 Sampai Friday, 23 Aug 2024 14:49
Ketua Kelompok
RAMDANI
Anggota Kelompok
No | Nama | Jurusan | Fakultas | Jabatan |
---|---|---|---|---|
2 | HADIYYA QURRATA A'YYUUN | Komunikasi dan Penyiaran Islam | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
3 | ZAIMATUS SHOLIHAH | Ekonomi Syari’ah | EKONOMI DAN BISNIS ISLAM | Member |
4 | RAMDANI | Perbankan Syari’ah | EKONOMI DAN BISNIS ISLAM | Ketua |
5 | SAFIRA AFIFAH SABRINA | Pendidikan Kimia | ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN | Member |
6 | REGITA ARDIA PUTRI | Pendidikan Islam Anak Usia Dini | ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN | Member |
7 | MOHAMMAD NAUFAL HAKIM | Hukum Keluarga Islam (Akhwal Syakhsiyyah) | SYARIAH DAN HUKUM | Member |
8 | SULVA OKTAVIA NINGRUM | Ilmu Hukum | SYARIAH DAN HUKUM | Member |
9 | VIVI ARDISITA | Sastra Inggris | ADAB DAN ILMU BUDAYA | Member |
10 | ISMI HAYYUM BANDERA | Ilmu Kesejahteraan Sosial | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
11 | LAURENTA TARAFILLAH | Akuntansi Syari’ah | EKONOMI DAN BISNIS ISLAM | Member |
Kegiatan Harian
Minggu 1
10July
Wednesday
Kegiatan kelompok 230 pada hari rabu 10 juli 2024 pada pukul 09.00, melakukan upacara penerimaan mahasiswa KKN di kantor kecamatan tawangsari, berkunjung ke rumah kantor kelurahan desa lorog bersama DPL, kemudian silaturahmi ke rumah pak RW
11July
Thursday
Kegiatan kelompok 230 pada tgl 11 juli 2024 melakukan kegiatan silaturahmi ke warga sekitar dan posko kelompok kkn sukorharjo yang berada di tawangsari
12July
Friday
Kegiatan kelompok 230 pada hari jum'at tgl 12 juli 2024 melakukan diskusi program kerja dengan perangkat desa
13July
Saturday
Kegiatan kelompok 230 pada hari sabtu 13 juli 2024 melakukan kegiatan melihat penjual atau UMKM jamu di sukoharjo dan mengikuti pembukaan turnamen sepak bola tunas muda cup 2024 yang di adakan di desa lorog
Minggu 2
15July
Monday
Kelompok 230 pada hari senin 15 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa kunjungan kesekolah, dinas pemadam kebakaran, dan kelurahan untuk menyerahkan surat terkait kerjasama proker. Serta menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup pada sore harinya.
16July
Tuesday
Kelompok 230 pada hari Selasa 16 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa sosialisasi program kerja di balai desa, bimbingan belajar pada pukul 14.30, dan menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup pada sore harinya
17July
Wednesday
Kelompok 230 pada hari Rabu 17 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa, posyandu lansia, kelas ibu hamil, dan kumpul rutinan komunitas inklusi sehati sukoharjo pada pagi hari serta menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup dan Taman Pendidikan Al-Qur'an pada sore harinya
18July
Thursday
Kelompok 230 pada hari Kamis 18 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa, kegiatan ke sekolah pada pagi hari, dan mengahadiri kegiatan tournamen tunas muda cup pada sore harinya.
19July
Friday
Kelompok 230 pada hari Jum'at 19 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa kegiatan jalan sehat di sekolah pada pagi hari, dan menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup serta bimbingan belajar pada sore harinya
20July
Saturday
Kelompok 230 pada hari Sabtu 20 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa kegiatan ke sekolah pada pagi hari, serta bimbingan belajar, Taman Pendidikan Al-Qur'an dan menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup pada sore harinya
21July
Sunday
Kelompok 230 pada hari Minggu 21 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa kegiatan ke sekolah untuk persiapan acara sosialisasi mitigasi kebakaran pada pagi hari, koordinasi proker kolaborasi bersama KKN UNDIP pada sore hari nya dan sowan ke rumah pak RT untuk koordinasi proker ecobrick Note : Absensi kelompok 230 tidak terinput tanggal 14 Juli 2024 Ramdani 21108020012_absen tidak ter input tgl 14 juli dan 17 juli 2024 Mohammad Naufal Hakim 21103050078_lupa absen tgl 14 & 19
Minggu 3
22July
Monday
Kelompok 230 pada hari Senin 22 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa melaksanakan program kerja Sosialisasi Mitigasi Kebakaran di Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog pada pagi harinya, dan menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup pada sore harinya
23July
Tuesday
Kelompok 230 pada hari Selasa 23 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa kegiatan ke MI Muhammadiyah Lorog, berkunjung ke SD Negeri1 Lorog serta piket kantor desa di pagi hari, dan menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup pada sore harinya
24July
Wednesday
Kelompok 230 pada hari Rabu 24 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa kegiatan ke MI Muhammadiyah Lorog, mengurus surat menyurat di balai desa, membantu membuat konten promosi foto katalog dan wawancara berita di rumah jamu rempah pada pagi serta siang hari. Dan Taman Pendidikan Al-Qur'an pada sore harinya
25July
Thursday
Kelompok 230 pada hari Kamis 25 Juli 2024 memiliki beberapa kegitan berupa melaksanakan program kerja "Demonstrasi Pameran Eksperimen" di Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog, dan rapat koordinasi dengan KKN TIM II UNDIP di malam harinya Sulva Oktavia Ningrum - 21103040003 absen tanggal 24 Juli 2024
26July
Friday
Kelompok 230 pada hari Jum'at 26 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa melaksanakan piket kantor desa pada pagi harinya, menyebar surat undangan kegiatan "Sosialisasi Sampah Anorganik", menghadiri kegiatan tournamen tunas muda cup pada sore harinya dan Bimbingan Belakar pada malam harinya 21103050078_Mohammad Naufal Hakim absen tanggal 25 Juli 2024
27July
Saturday
Kelompok 230 pada hari Sabtu 27 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa Taman Pendidikan Al-Qur'an pada sore harinya dan koordinasi bersama Pemuda Karang taruna dengan tujuan membahas program kerja "Sosialisasi Sampah Anorganik-Ecobrick" pada malam harinya
28July
Sunday
Kelompok 230 pada hari Minggu 28 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa persiapan program kerja "Sosialisasi Pengolahan Sampah Anorganik", dan melatih menari anak-anak di desa cemetuk untuk acara puncak 17 agustus ada siang harinya Note : 21103050078_Mohammad Naufal Hakim_ lupa absen tanggal 27 Juli 2024 21104050021_Regita Ardia Putri_ lupa absen tanggal 27 Juli 2024
Minggu 4
29July
Monday
Kelompok 230 pada hari Senin 29 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa melaksanakan program kerja unggulan "Sosialisasi Pengolahan Sampah Anorganik" di Balai Desa Lorog pada pagi harinya, dan menghadiri pertemuan dengan pemuda RW 10 pada malam hari nya
30July
Tuesday
Kelompok 230 pada hari Selasa 30 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa kegiatan di Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog, piket kantor desa dan kegiatan di SD Negeri 1 Lorog pada pagi harinya. Serta Bimbingan Belajar di posko KKN pada malam harinya
31July
Wednesday
Kelompok 230 pada hari Rabu 31 Juli 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa program kerja "Demonstrasi Eksperimen Sederhama" di SD Negeri Lorog 1 di pagi harinya, menyebar surat pemberitahuan ke RT se-Lorog untuk program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" di siang harinya. Dan Taman Pendidikan Al-Qur'an pada sore harinya
01August
Thursday
Kelompok 230 pada hari Kamis 01 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa dan piket kamtor kecamatan pada pagi hari. Dan rapat pertemuan dengan RT 03 RW 10 pada malam harinya
02August
Friday
Kelompok 230 pada hari Jum'at 02 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa dan piket kantor kecamatan pada pagi dan siang harinya. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya di posko
03August
Saturday
Kelompok 230 pada hari Sabtu 03 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa persiapan program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" pada pagi harinya. Masak bersama remaja masjid dan anak-anak TPA pada siang harinya, dan berpartisipasi dalam acara perlombaan 17 Agustus pada sore harinya
04August
Sunday
Kelompok 230 pada hari Minggu 04 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa mengikuti kegiatan jalan sehat se-Desa Lorog pada pagi harinya. Membersihkan sampah untuk persiapan program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" pada siang harinya. Dan kerja bakti dengan masyarakat RW 10 pada sore harinya
Minggu 5
05August
Monday
Kelompok 240 pada hari Senin 05 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa pada pagi harinya. Membersihkan sampah untuk persiapan program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" pada siang harinya. Dan koordinasi kecamatan dengan kelompok se-Sukoharjo pada sore harinya. Dan rapat pertemuan dengan Karangasem pada malam harinya.
06August
Tuesday
Kelompok 240 pada hari Selasa 06 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa pada pagi harinya. Piket kantor kecamatan dan pembersihkan sampah untuk persiapan program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" pada siang harinya. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya
07August
Wednesday
Kelompok 240 pada hari Rabu 07 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa pada pagi harinya. Piket kantor kecamatan dan pembersihkan sampah untuk persiapan program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" pada siang harinya. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya
08August
Thursday
Kelompok 240 pada hari Kamis 08 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa dan posyandu balita dan lansia di RW 11 pada pagi harinya. Piket kantor kecamatan dan pembersihkan sampah untuk persiapan program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" pada siang harinya. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya
09August
Friday
Kelompok 240 pada hari Jum'at 09 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa kunjungan ke Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog pada pagi harinya. Persiapan program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" pada siang harinya. Ikut meramaikan lomba peringatan kemerdekaan Indonesia di RW 10 pada sore harinya. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya
10August
Saturday
Kelompok 240 pada hari Sabtu 10 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa penyerahan simbolisasi Icon Ecobrick di balai desa bersama PJ Kepala Desa pada pagi harinya. Dan ikut meramaikan lomba peringatan kemerdekaan Indonesia di RW 8,9 dan 10 pada sore harinya
11August
Sunday
Kelompok 240 pada hari Minggu 11 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa pengajian rutin RT 3 dukuh cemetuk pada pagi harinya. Dan ikut meramaikan lomba peringatan kemerdekaan Indonesia di RW 8,9,10 dan 11 di dukuh cemetuk dan karangasem
Minggu 6
12August
Monday
Kelompok 240 pada hari Senin 12 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa program kerja "Sosialisasi Anti Bullying" yang dilakukan di kelas 1, 5, 6 Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog. Kunjungan oleh DPL ke posko. Menjenguk KASI pemerintahan desa Lorog yang bertempat tinggal di Cemetuk. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya.
13August
Tuesday
Kelompok 240 pada hari Selasa 13 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa pada pagi harinya. Wawancara dengan Ketua Komunitas Self Help Group. Hadir di Seminar ODDP yang diselenggarakan oleh KKN kelompok 229 UIN Sunan Kalijaga. Membuat konten untuk promosi Jamu Tiga Putri. Piket kantor kecamatan pada siang harinya. Mengunjungi Siswa/i Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog yang sedang melaksanakan Perkemahan Pramuka. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya
14August
Wednesday
Kelompok 240 pada hari Rabu 14 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa program kerja "Sosialisasi Anti Bullying" yang dilakukan di kelas 2, 3, dan 4 Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog pada pagi harinya. Dan Bimbingan Belajar pada malam harinya
15August
Thursday
Kelompok 240 pada hari Kamis 15 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa pada pagi harinya. Dan evaluasi program kerja "Pengolahan Sampah Anorganik Menjadi Icon Desa Yang Inspiratif" dengan KKN TIM II Lorog Universitas Diponegoro pada malam harinya
16August
Friday
Kelompok 240 pada hari Jum'at 16 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa piket kantor desa, rewang dengan ibu-ibu RT 03 RW 08 Dukuh Cemetuk dan mendampingi lomba peringatan kemerdekaan Kelompok Bermain Al-Hidayah Lorog pada pagi harinya. Melatih menari anak-anak RW 11 pada siang harinya. Dan menghadiri kegiatan Tirakatan di RT 03 RW 08 Dukuh Cemetuk pada malam harinya
17August
Saturday
Kelompok 240 pada hari Sabtu 17 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa upacara kemerdekaan Indonesia ke 79 pada pagi dan sore harinya. Dan ikut meramaikan lomba peringatan kemerdekaan Indonesia di RW 10 dukuh cemetuk pada malam harinya
18August
Sunday
Kelompok 240 pada hari Minggu 18 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa pengajian rutinan desa Lorog pada pagi harinya. Kunjungan ke TPQ Al-Amin pada sore harinya. Dan ikut meramaikan lomba peringatan kemerdekaan Indonesia di RW 10 dukuh cemetuk pada siang harinya
Minggu 7
19August
Monday
Kelompok 240 pada hari Senin 19 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa membuat Plang RT RW dan perpisahan dengan KKN TEAM II UNDIP Desa Lorog pada malam harinya
20August
Tuesday
Kelompok 240 pada hari Selasa 20 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa pamitan dengan Siswa dan Guru Madrasah Ibtidaiyah Muhammadiyah Lorog pada pagi harinya. Dan menghadiri kegiatan Tirakatan di RT 01 RW 11 Dukuh Karangasem pada malam harinya
21August
Wednesday
Kelompok 240 pada hari Rabu 21 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa membuat Plang RT RW dan pamitan dengan siswa dan guru TPA Al-Hidayah pada sore harinya
22August
Thursday
Kelompok 240 pada hari Kamis 22 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa Perpisahan serta evaluasi program kerja di kantor desa dan Penarikan di Kantor Kecamatan Tawangsari pada siang harinya. Menyerahkan plang RT RW dukuh Cemetuk pada sore harinya. Dan pamitan dengan KASI pemerintahan desa Lorog yang bertempat tinggal di Cemetuk
23August
Friday
Kelompok 240 pada hari Jum'at 23 Agustus 2024 memiliki beberapa kegiatan berupa persiapan kepulangan dan berwisata dengan induk semang