KKN Reguler Kelompok 49 114

Friday, 12 Jul 2024 12:37

Tentang Kelompok

Lokasi KKN

Hargowilis, Kokap, KAB. KULON PROGO, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Dosen Pembimbing Lapangan

Erna Wulandari, M.Sc.

Waktu Pelaksanaan

Friday, 12 Jul 2024 12:37 Sampai Friday, 23 Aug 2024 10:19

Ketua Kelompok

MOH. SHADAM HUSEIN

Anggota Kelompok

No Nama Jurusan Fakultas Jabatan
2 SALWA MERTA ALTHIFANNIDA Ilmu Perpustakaan ADAB DAN ILMU BUDAYA Member
3 AKHMAD AGUS SYAFI'I Komunikasi dan Penyiaran Islam DAKWAH DAN KOMUNIKASI Member
4 AHMAD AINUR RAHMAN Perbankan Syari’ah EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Member
5 MOH. SHADAM HUSEIN Hukum Keluarga Islam (Akhwal Syakhsiyyah) SYARIAH DAN HUKUM Ketua
6 THORIQ ABDILLAH Studi Agama - Agama USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM Member
7 WANDA RIA RISTANTI Ilmu Perpustakaan ADAB DAN ILMU BUDAYA Member
8 DISA WANDAYU NESTIKA PRABANDARI Sastra Inggris ADAB DAN ILMU BUDAYA Member
9 RIO AHMAD CHOLIL Manajemen Keuangan Syari’ah EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Member
10 MAR'ATUS SOLIHAH Ilmu Hukum SYARIAH DAN HUKUM Member
11 HERDINSYAH AN HAR EL HAKIM Teknik Informatika SAINS DAN TEKNOLOGI Member
12 NURUL FATHIYAH Perbandingan Mazhab SYARIAH DAN HUKUM Member

Kegiatan Harian

Minggu 1

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2

12July

Friday

Hari ke 3 Pagi hari pukul 08.00-10.00 kami KKN mengajar siswa SD seperti latihan tartil, pidato, mengaji, kuis dan kegiatan lainnya. Di sore harinya kami anggota KKN mengikuti kegiatan TPA (Taman Pendidikan Al Quran) hingga menjelang Maghrib seperti mengajarkan Iqra dan Al-Quran. Malam harinya dilanjutkan dengan kegiatan temu warga bersama RT untuk berkumpul dan menginformasikan program kerja 45 hari ke depan serta mengumpulkan masukan dari warga.

13July

Saturday

Hari 4 - Sabtu, 13 Juli 2023 Hari ini kami menemui pak Sadilan selaku Rois di dusun Bibis untuk menjadi narasumber dalam program kerja praktik kepengurusan jenazah. Kemudian kami mengikuti rapat RT tepatnya di RT 70 dusun Klepu. Kegiatan kami ditutup dengan ronda.

14July

Sunday

Hari 5 - Minggu, 14 Juli 2024 Hari ini kami mengikuti kerja bakti di RT 72 dusun Klepu. Kemudian, sore harinya kami mengajar Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA) anak anak di masjid Al-Akbar dan mengikuti sekaligus menjadi instruktur senam yang berisikan ibu-ibu dan bapak-bapak dari RT 69 dan sekitarnya. Selanjutnya, kami menghadiri dan mengisi acara tahlilan. Kegiatan kami ditutup dengan evaluasi dan perencanaan proker selanjutnya.

Minggu 2

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 4
'Kegiatan Kami Minggu ' . 6

15July

Monday

Pagi, berkunjung ke KUA Kokap dan menyampaikan surat perihal persewaan alat olah raga jenazah sekaligus menjadi pemateri. Dan mengajar di PAUD. Sore, kami melakukan survei untuk mengetahui situasi di Masjid Al-Akbar, untuk merealisasikan kegiatan pojok baca. Dan mengadakan pertemuan diskusi dengan warga desa mengenai UMKM. Serta mengumpulkan pelaku usaha tiap RT. Malam, menghadiri kegiatan pengajian ibu-ibu di acara Tahlilan. Kegiatan kami ditutup dengan evaluasi dan proker selanjutnya.

16July

Tuesday

Hari 7 - Selasa, 16 Juli 2024 Hari ini kami mendampingi pelatihan baris berbaris di SDN 3 Sremo yang diikuti seluruh siswa dari kelas 1 sampai kelas 6. Kemudian kami menemui pemilik UMKM jus untuk keperluan proker. Kami juga ke KUA untuk meminjam alat peraga jenazah untuk keperluan proker kami yang lain. Terakhir kami mengikuti kegiatan tpa di masjid Al-ma'ruf.

17July

Wednesday

Hari 8 - Rabu, 17 Juli 2024 Pagi, kami mendampingi adik-adik SDN Sremo 3 outbound ke taman munggur. Kemudian kami mengajar Taman Pendidikan Al-Qur'an (TPA) di masjid Al-Akbar. Terakhir kami mengagendakan perkumpulan warga desa klepu dalam pelatihan merawat jenazah, mulai dari memandikan sampai proses penguburan.

18July

Thursday

Hari 9 - Kamis 18 Juli 2024 kami piket di kecamatan. Tugas kami adalah menyortir buku di perpustakaan. Kemudian kita mengadakan bersih-bersih di posko.

19July

Friday

Hari 10 - Jumat, 19 Juli 2024 Hari ini kami mendampingi pelatihan lomba MTQ di SDN 3 Sremo dan pelatihan baris berbaris. Kemudian kami menemui pemilik UMKM jajanan pasar (Bu Dwi Suhirman), UMKM gula semut, dan aneka jus (Bu Darti Ningsih). Kami juga berkesempatan menjadi muadzin dan khatib untuk sholat jumat di masjid Al-Akbar, Klepu. Kegiatan kami dilanjutkan dengan mengikuti pertemuan kelompok tani dan ditutup dengan rapat bersama Karang Taruna dusun Klepu.

20July

Saturday

Day 11 - Sabtu, 20 Juli 2024 Hari ini kami rapat evaluasi mingguan bersama Pak Haryono selaku kepala dukuh dusun Klepu. Kegiatan kami dilanjutkan dengan tahlilan rutin malam minggu.

21July

Sunday

Hari 12 - Minggu, 21 Juli 2024 Hari ini kami mengikuti kegiatan senam rutin bersama ibu-ibu dan bapak-bapak dusun Klepu.

Minggu 3

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 4
'Kegiatan Kami Minggu ' . 6

22July

Monday

Hari 13 - Senin, 22 Juli 2024 Hari ini kami mendampingi pelatihan lomba MTQ di SDN 3 Sremo. Kemudian kegiatan kami dilanjutkan dengan pengambilan video untuk proker UMKM yaitu di UMKM wedang uwuh. Selanjutnya kami menyusun buku-buku donasi untuk program kerja pojok baca di masjid Al-Akbar Klepu. Kegiatan kami ditutup dengan mengikuti pengajian rutin ibu-ibu dengan teman kami, Mara, mengisi siraman rohani bertemakan adab dan ilmu dalam Islam.

23July

Tuesday

Hari 14 - Selasa, 23 Juli 2024 Hari ini kami mengajar ibu-ibu TPA di mushola RT 71. Dan dimalamnya dilanjutkan dengan mengajar TPA di masjid Al-Ma'ruf. Kemudian disambung dengan kegiatan Praktek Kepengurusan Jenazah (PKJ) yang dipandu bapak Sadilan sebagai pemateri di masjid Al-Ma'ruf.

24July

Wednesday

Hari 15 - Rabu, 24 Juli 2024 Hari ini kami mendatangi KUA Kokap untuk keperluan proker kami yaitu ngrukti jenazah. Kemudian kami juga membantu pengecatan lapangan badminton di KUA Kokap tersebut. Kegiatan kami dilanjutkan dengan tpa di masjid Al-Akbar.

25July

Thursday

Hari 16 - Kamis, 25 Juli 2024 Hari ini kami mengikuti dan membantu pin polio di PAUD yakni memberi imunisasi vaksin. Dan juga melakukan piket di kecamatan yaitu mendata dan menyortir buku di perpustakaan. Di siangnya dilanjutkan dengan mendampingi MTQ di SD Negeri 3 Sremo.

26July

Friday

Hari 17 - Jum'at, 26 Juli 2024 Pagi, kami ikut latihan bermain badminton di KUA Kokap. Kami juga mengisi menjadi muadzin dan khatib untuk sholat jumat di masjid Al-Akbar, Klepu. Dan juga mengajar TPA di masjid Al-Akbar. Malam harinya ikut memeriahkan acara lomba Agustusan yaitu ikut serta dalam lomba tenis meja.

27July

Saturday

Hari 18 - Sabtu, 27 Juli 2024 Pagi, kami mengadakan sosialisasi UMKM di tempat pak dukuh dengan sasaran pelaku-pelaku usaha Klepu. Dan mengikuti kegiatan senam rutin bersama ibu-ibu dan bapak-bapak dusun Klepu. Malam harinya ikut memeriahkan acara lomba Agustusan yaitu ikut serta dalam lomba tenis meja.

28July

Sunday

Hari 19 - Minggu, 28 Juli 2024 Hari ini kami mengikuti kegiatan pengambilan dan pemilahan sampah di dusun Klepu bersama Karang Taruna. Kemudian kegiatan kami dilanjutkan dengan mengikuti dan mengisi materi mengenai zero waste dan pemilahan sampah di rapat RT 68 dusun Klepu.

Minggu 4

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2
'Kegiatan Kami Minggu ' . 3
'Kegiatan Kami Minggu ' . 5
'Kegiatan Kami Minggu ' . 7

29July

Monday

Hari 20 - Senin, 29 Juli 2024 Hari ini kita mengagendakan bersih-bersih posko. Dan dilanjutkan dengan rapat evaluasi program kerja selanjutnya.

30July

Tuesday

Hari 21 - Selasa, 30 Juli 2024 Hari ini kami mengikuti tpa di mushola RT 71 dusun Klepu. Kemudian kami mendampingi pelatihan lomba MTQ di SDN 3 Sremo. Kegiatan kami dilanjutkan dengan kerja bakti RT 70 yaitu memasang bendera merah putih dalam rangka peringatan kemerdekaan Indonesia. Kemudian kami juga mengikuti tpa di masjid Al Ma'ruf dan dilanjutkan dengan pengajian rutin.

31July

Wednesday

Hari 22 - Rabu, 31 Juli 2024 Pagi hari ini kami mendampingi mendampingi pelatihan lomba MTQ di SDN 3 Sremo. Kegiatan kami dilanjutkan dengan kerja bakti RT 68 yaitu memasang bendera merah putih dalam rangka peringatan kemerdekaan Indonesia. Kemudian mengajar TPA di masjid Al-Akbar. Dan malamnya bersama pak dukuh membahas rapat evaluasi dan kolaborasi dengan KKN UMY untuk kedepannya.

31July

Wednesday

Hari 22 - Rabu, 31 Juli 2024 Pagi hari ini kami mendampingi mendampingi pelatihan lomba MTQ di SDN 3 Sremo. Kegiatan kami dilanjutkan dengan kerja bakti RT 68 yaitu memasang bendera merah putih dalam rangka peringatan kemerdekaan Indonesia. Kemudian mengajar TPA di masjid Al-Akbar. Dan malamnya bersama pak dukuh membahas rapat evaluasi dan kolaborasi dengan KKN UMY untuk kedepannya.

01August

Thursday

Hari 23 - Kamis, 1 Agustus 2024 Hari ini kami mendampingi peserta lomba SDN 3 Sremo untuk berkompetisi se kecamatan yang bertempatan di SD Negeri Kokap. Dilanjutkan dengan silaturahmi dari kkn UMY serta sedikit membahas pandangan kolaborasi kedepannya. Dan malamnya mengikuti tahlilan panggilan di RT 70 dan rutinan di RT 72.

02August

Friday

Hari 24 - Jum'at, 2 Agustus 2024 Pagi hari, kami melakukan bersih-bersih di masjid Al-Akbar. Serta melakukan piket di kecamatan Klepu. Dilanjutkan menjadi muadzin dan khatib untuk sholat jumat di masjid Al-Akbar, Klepu. Malamnya, mengikuti tahlilan rutinan, kemudian mengikuti lomba badminton untuk memeriahkan acara Agustusan.

03August

Saturday

Hari ke 25 – Sabtu, 3 Agustus 2024 Pagi hari kami habiskan untuk mengecat gerbang/gapura. Dan mengikuti kegiatan senam rutin bersama bapak dan ibu kampung Klepu. Dan malamnya menjadi Wasit turnamen Bulu Tangkis.

04August

Sunday

Hari ke 26 - Minggu, 4 Agustus 2024 Pagi hari kami habiskan untuk mengecat gapura. Dan dilanjutkan mengikuti pengajian ibu-ibu rutinan yang di isi dengan sholawatan dan siraman rohani oleh kami KKN. Terakhir mengikuti lomba badminton serta membantu menjadi wasit.

Minggu 5

'Kegiatan Kami Minggu ' . 1
'Kegiatan Kami Minggu ' . 3
'Kegiatan Kami Minggu ' . 5

05August

Monday

Hari ke 27 - Senin, 5 Agustus 2024 Hari ini kami ada rapat evaluasi bersama DPL membahas proker dan kegiatan selama KKN. Kemudian kegiatan kami dilanjutkan dengan menulis laporan dan artikel bersama-sama.

06August

Tuesday

Hari ke 28 - Selasa, 6 Agustus 2024 Hari ini kami menyelenggarakan lomba mewarnai tingkat PAUD dan TK di dusun Klepu untuk memeriahkan HUT RI ke-79. Kegiatan kami dilanjutkan dengan tpa di mushola RT 71. Lalu kami juga mengisi tpa di masjid Al Ma'ruf. Kemudian kami mengikuti rapat bersama dukuh dan karang taruna Bimasakti dusun Klepu untuk membahas rangkaian acara malam tirakatan dan HUT RI.

07August

Wednesday

Hari ke 29 - Rabu, 7 Agustus 2024 Hari ini kami mengajar TPA di masjid Al-Akbar. Mencetak sertifikat pelatihan. Dan malamnya mengecat gapura di RT 70.

08August

Thursday

Hari 30 - Kamis, 8 Agustus 2024 Hari ini kami mengikuti pin polio di posyandu, tepatnya di PAUD dari pagi hingga siang. Disaat yang bersamaan kami mengikuti rapat pertemuan bersama BKSDA dan KKN UMY untuk membahas kelanjutan program kerja kami. Kami juga menjalani piket di perpustakaan Kelurahan Hargowilis. Kegiatan kami ditutup dengan evaluasi dan perencanaan program kerja selanjutnya.

09August

Friday

Hari ke 31 - Jum'at, 9 Agustus 2024 Hari ini kami mengadakan pertemuan bersama BKSDA untuk melakukan survey tracking ke hutan. Dilanjutkan menjadi khatib untuk sholat jumat di masjid Al-Akbar, Klepu. Dan memasang poster islami sekaligus mengajar TPA di masjid Al-Akbar.

10August

Saturday

Hari 32 - Sabtu, 10 Agustus 2024 Hari ini kami disibukkan membuat laporan KKN. Di sore harinya kami mengikuti senam rutin ibu-ibu. Kemudian kami juga mengikuti kerja bakti persiapan lomba anak-anak untuk acara 17an bersama KKN UMY dan Karang taruna Bimasakti. Kemudian kami juga mengadakan sosialisasi mengenai bahaya judi online dan pinjaman online kepada Karang taruna Bimasakti dan KKN UMY. Kegiatan kami ditutup dengan rapat bersama KKN UMY membahas program kerja kolaborasi kami.

Minggu 6

'Kegiatan Kami Minggu ' . 5

12August

Monday

Hari 33 dan 34 - Minggu 11 Agustus 2024 Hari ini kami mengikuti kerja bakti di RT 70. Kami juga turut serta mendampingi lomba anak-anak dalam rangka 17an bersama karang taruna. Kemudian kami juga mengambil video untuk proker wisata edukasi Klepu. Malam harinya kami mengikuti dan mengisi kultum pengajian rutin ibu-ibu. Senin 12 Agustus 2024 Hari ini kami mengerjakan artikel dan laporan KKN. Kemudian kami melakukan pengambilan video dan pengamatan flora dan fauna Suaka Margasatwa Sremo.

13August

Tuesday

Hari 35 - Selasa, 13 Agustus 2024 Hari ini kami mengerjakan artikel dan laporan KKN. Kemudian kami mengisi tpa di mushola RT 71

14August

Wednesday

Hari 36 - Rabu, 14 Agustus 2024 Hari ini kami mengajar di TPA Al Akbar. Kemudian malamnya kami mengadakan rapat membahas tentang 17 Agustus bersama pak dukuh dan KKN UMY. Dan dilanjutkan dengan rapat evaluasi program kerja selanjutnya.

15August

Thursday

Hari 37 - Kamis, 15 Agustus 2024 Hari ini kami menyebarkan undangan malam tirakatan. Kegiatan kami dilanjutkan dengan mengikuti tahlilan rutin malam jumat. Kemudian kami rapat bersama Karang taruna Bimasakti untuk membahas tirakatan. Kegiatan kami ditutup dengan mengerjakan laporan dan artikel bersama-sama.

16August

Friday

Hari 38 - Jum'at, 16 Agustus 2024 Hari ini kami mengisi menjadi khatib dan muadzin untuk sholat jumat di masjid Al-Akbar, Klepu. Dan juga menambah rating maps se padukukuhan Klepu. Di malamnya kami bersama mengadakan dan mengikuti malam tirakatan bersama masyarakat Klepu dan KKN UMY yang bertepatan di pasar Klepu.

17August

Saturday

Hari ini kami mengikuti upacara pengibaran dan penurunan sang bendera merah putih HUT RI ke 79 di lapangan di Kuripan, Hargorejo. Di sore harinya kami mengikuti senam rutin ibu-ibu. Dan dimalamnya kami mengikuti kegiatan pengajian Kumpul Warga Tani (KWT) di Klepu.

18August

Sunday

Hari 40 - Minggu, 18 Agustus 2024 Hari ini kami melakukan wawancara wedang uwuh di rumah Bu RT 68 untuk keperluan tugas artikel. Dan dilanjutkan mengantarkan banner ke rumah warga RT 73 Klepu. Di malamnya mengikuti pengajian ibu-ibu di Sremo tengah. Kemudian ditutup dengan rapat evaluasi.

Minggu 7

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 2

19August

Monday

Hari 41 - Senin, 19 Agustus 2024 Hari ini kami berpamitan dengan TK ABA Hargowilis, KUA Kecamatan Kokap, PAUD KB Insan Mandiri, SDN 3 Sremo, dan BKSDA Yogyakarta. Kami juga menyiapkan piagam penghargaan untuk beberapa instansi tersebut. Kegiatan kami dilanjutkan dengan foto bersama induk semang sekeluarga untuk kenang-kenangan. Di malam harinya kami bersilaturahmi di rumah salah satu guru SDN 3 Sremo yaitu Bu Uji.

20August

Tuesday

Hari 42 - Selasa, 20 Agustus 2024 Hari ini kami mengisi dan mengajar di tpa mushola RT 71. Lalu kami juga mengisi tpa di masjid Al Ma'ruf. Dilanjutkan kami semua berkunjung kerumah pak RT 68, 69, 70, 71, 72, dan 73 sekaligus berpamitan.

21August

Wednesday

Hari 43 - Rabu, 21 Agustus 2024 Hari ini kami mengajar TPA di masjid Al-Akbar sekaligus berpamitan dengan mas Gani dan adik-adik semua. Dilanjutkan kami semua berkunjung ke rumah pak RW 26 dan 27 serta berpamitan.

22August

Thursday

Hari 44 - Kamis, 22 Agustus 2024 Hari ini kami mengikuti kegiatan penarikan resmi KKN UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta yang bertempat di Kelurahan Hargowilis. Dan dilanjutkan di malamnya mengikuti Tahlilan rutinan malam jum'at.

23August

Friday

Day 45 - Jumat, 23 Agustus 2024 Hari ini kami menyerahkan sertifikat pemulasaraan jenazah kepada pak Sadilan selaku pemateri. Setelah itu kami berpamitan dengan induk semang dan keluarga. Kami juga mengemasi barang bawaan kami dan kembali ke rumah masing-masing karena KKN telah selesai, alhamdulillah.

Program Kerja