KKN Reguler Kelompok 143 114

Saturday, 13 Jul 2024 15:23

Tentang Kelompok

Lokasi KKN

Jetis, Saptosari, KAB. GUNUNGKIDUL, DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Dosen Pembimbing Lapangan

Muhammad Akmaluddin, M.S.I.

Waktu Pelaksanaan

Saturday, 13 Jul 2024 15:23 Sampai Thursday, 29 Aug 2024 09:38

Ketua Kelompok

AYU DEWITA MAHARANI

Anggota Kelompok

No Nama Jurusan Fakultas Jabatan
2 ADDINA HUSNA FILLAH Kimia SAINS DAN TEKNOLOGI Member
3 MUHAMAD KHOSIM NURSEHA MARZUQI Perbandingan Mazhab SYARIAH DAN HUKUM Member
4 ZAKIYA AL-QOYYIMI Pendidikan Agama Islam ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN Member
5 MUHAMMAD RAFI ZULFIKAR Ilmu Komunikasi ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Member
6 SULIS AMINATULLAILIA Manajemen Pendidikan Islam ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN Member
7 SHEFIYA LATIVANI Perbankan Syari’ah EKONOMI DAN BISNIS ISLAM Member
8 FAISAL CANDRA RAHMADHANA Ilmu Komunikasi ILMU SOSIAL DAN HUMANIORA Member
9 LATIFFATUNNISSA NURUL HIDAYAH Pendidikan Kimia ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN Member
10 MUHAMMAD ARIES MURTADLO Kimia SAINS DAN TEKNOLOGI Member
11 AYU DEWITA MAHARANI Ilmu Hukum SYARIAH DAN HUKUM Ketua
12 LUTFIA FATIMATUZZAHRO Ilmu Perpustakaan ADAB DAN ILMU BUDAYA Member

Kegiatan Harian

Minggu 1

13July

Saturday

Penyusunan proker dan pj proker, serta melakukan kegiatan sholawatan berjanji di Masjid Dondong

14July

Sunday

1. Laki-laki mengikuti kegiatan kenduri di Dusun Dondong 2. Perempuan membantu induk semang mengupas ketela untuk di jemur 3. Silaturrahim dengan Pak Muhadi selaku yang mewakafkan tanahnya untuk masjid

Minggu 2

'Kegiatan Kami Minggu ' . 2

16July

Tuesday

Kelompok kami hari ini mengunjungi Sekolah MI pada pagi hari untuk perkenalan. Pada siang hari mengunjungi rumah Bapak Dukuh untuk laporan proker yang akan di laksanakan. Untuk sore hari mengajar TPA dan untuk malam hari rapat dengan pemuda dan ugm mengenai acara di bulan agustus

17July

Wednesday

Kegiatan yang dilakukan hari ini yaitu mengajar tahsin alquran kepada remaja masjid (IRMA) di Masjid At-Ta'lim Dinding dan juga rapat evaluasi

18July

Thursday

Kegiatan hari ini yaitu mengajar upacara di MI, pelaksanaan program kerja gerakan Masyarakat sehat, melaksanakan kegiatan TPA di Jabal Nur

20July

Saturday

Pada tanggal 19 kami melakukan kegiatan TPA rutin di Jabal Nur dan sholat berjamaah, kemudian tanggal 20 kami melakukan kegiatan untuk IRMA dalam bentuk memberi materi dan praktik terkait jenazah seperti memandikan dan mengkafani

21July

Sunday

Rapat dengan pemuda Dusun Dondong membahas acara 17 Agustus yang melibatkan UIN dan UGM

Minggu 3

'Kegiatan Kami Minggu ' . 3

23July

Tuesday

Kegiatan tanggal 22 Juli pada pagi hari kita pergi mengajar ke PAUD, siangnya perwakilan dari kelompok untuk melakukan kegiatan sosialisasi persiapan imunisasi pin polio di balai desa,sorenya melakukan kegiatan TPA di Musholla Dondong. Kegiatan tanggal 23 Juli mengajar TPA di Musholla Dondong

24July

Wednesday

Kegiatan hari ini kami melakukan TAHSIN bersama dengan IRMA di Masjid At-Ta'lim

25July

Thursday

Kegiatan hari ini kita ikut melakukan ziarah atau nyekar ke makam, setelah itu kami melakukan kegiatan TPA di Masjid Dondong At-Ta'lim, kemudian kita mempersiapkan untuk sosialisasi program kerja yang berikutnya yaitu Sosialisasi Pembuatan Sabun dari Minyak Jelantah di Hari Jumat 26 Juli 2024

26July

Friday

Kegiatan hari ini: 1. Pagi hari ikut jalan sehat dengan tk Tunas mandiri dondong 2. Jam 9 pagi melaksanakan proker sosialisasi pembuatan sabun dari minyak jelantah 3. Jam 7 malem melaksanakan kegiatan proker sosialisasi hukum tentang perjanjian 4. Sholawatan berjanji rutin di masjid At-Ta'lim dondong pada jam 8 malem

27July

Saturday

Kegiatan hari ini yaitu memasang umbul-umbul dan bendera merah putih, kemudian melakukan kegiatan irma dengan materi praktik mengafani dan memandikan jenazah

Minggu 4

'Kegiatan Kami Minggu ' . 0
'Kegiatan Kami Minggu ' . 3

29July

Monday

Kegiatan hari ini kami melakukan TPA di Jabal Nur

31July

Wednesday

Kami melakukan kegiatan TPA di Jabal Nur kemudian melakukan sosialisasi penggunaan EM4, kemudian melaksanakan rumah belajar bersama anak-anak MI dan melaksanakan IRMA

01August

Thursday

Kegiatan Hari ini mengajar TPA Jabal Nur, Belajar bersama Anak-anak di posko dan Acara yasinan pengajian rutin Jumat Legi Bersama Warga

02August

Friday

Kegiatan hari ini menyebar pamflet untuk acara 17 Agustus an, kemudian mengadakan rumah belajar di posko, dan melaksanakan kegiatan IRMA yaitu Tahsin di Masjid At Ta'lim

03August

Saturday

Kegiatan kami hari ini memilih pakaian yang telah di sumbangkan bersama kkn ugm di posko ugm

04August

Sunday

Kegiatan kami yaitu pengajian selapanan santunan yatim piatu dan lansia di Masjid At Ta'lim Dondong, kemudian kami menghadiri sosialisasi Beasiswa dan KIPK oleh UGM di Balai Dusun Dondong

Minggu 5

'Kegiatan Kami Minggu ' . 6

05August

Monday

Hari ini kami melakukan kegiatan penyebaran pamflet ke setiap RT Dondong, setelah itu kami melakukan TPA di Masjid At-Ta'lim Dondong dan selanjutnya kami melakukan belajar mengajar dengan anak-anak yang berada di posko

06August

Tuesday

kegiatan kami yaitu melakukan TPA di masjid At Ta’lim dan Musholla Dondong, kemudian memasang tiang di telaga untuk persiapan upacara bendera, selanjutnya ada kegiatan kenduri dan malamnya ada mujahadah akikahan

07August

Wednesday

Hari ini kami melakukan kegiatan TPA di Musholla Dondong, kegiatan selanjutnya yaitu IRMA, kegiatan selanjutnya ikut mendekor lapangan volly Dusun Dondong

08August

Thursday

Kegiatan hari ini yaitu TPA di Jabal Nur, ikut memeriahkan acara 17 an di dusun dondong yaitu lomba volly

09August

Friday

Kegiatan kami hari ini melakukan TPA di Jabal Nur

10August

Saturday

Kegiatan kami hari ini yaitu IRMA di Masjid, kita juga ikut melayat bersama induk semang

11August

Sunday

Kegiatan kami hari ini yaitu menjadi panitia lomba 17 Agustusan. Lomba tersebut dimulai dari lomba anak-anak, kegiatan lomba di lakukan di lapangan volly Dusun Dondong, lalu lomba yang telah terlaksana hari ini yaitu, lomba makan kerupuk, lomba balap karung dan lomba estafet cup

Minggu 6

12August

Monday

Kegiatan kami hari ini yaitu menjadi panitia lomba 17 Agustusan. Lomba tersebut dimulai dari lomba anak-anak, kegiatan lomba di lakukan di lapangan volly Dusun Dondong, lalu lomba yang telah terlaksana hari ini yaitu,balap kelereng dan lomba pecah air. Lomba tersebut sangat meriah dengan melihat antusias anak-anak dan warga yang menontonnya.

13August

Tuesday

Kegiatan kami hari ini yaitu menjadi panitia lomba 17 Agustusan. Lomba tersebut dimulai dari lomba ibu-ibu, kegiatan lomba di lakukan di lapangan volly Dusun Dondong, lalu lomba yang telah terlaksana hari ini yaitu,estafet sarung, estafet karet, estafet tepung, dan demak itik. Lomba tersebut sangat meriah dengan melihat antusias ibu-ibu maupun warga yang menontonnya.

14August

Wednesday

Kegiatan kami hari ini yaitu menonton pertandingan bola volly final di lapangan volly Dusun Dondong. Dimana pertandingan tersebut sangat meriah dan seru

16August

Friday

Kita Latihan upacara di Telaga, senam pagi di lapangan volly, berbagi baju bekas, malam harinya kita ikut tirakatan di rumah ketua RT 03

17August

Saturday

Kegiatan kami hari ini yaitu Upacara bendera di Telaga dusun Dondong, kami pun mengikuti tradisi setelah upacara, mempersiapkan hadiah untuk lomba 17 Agustus, malamnya mengikuti kegiatan malam puncak penyerahan hadiah lomba 17an dan sekaligus perpisahan kkn Mahasiswa UIN SUKA dan UGM

Minggu 7

20August

Tuesday

Dari mulai tanggal 18 Agustus kami menyusun laporan kkn

21August

Wednesday

Kegiatan kami hari ini yaitu mengerjakan laporan KKN

Minggu 8

29August

Thursday

Kegiatan yang kami lakukan yakni menghidupkan kegiatan irma dengan mengajar kan tahsin al quran dan tata cara merawat jenazah ini berjalan dengan lancar. Kegiatan ini juga mendapatkan respons positif dari masyarakat. Diharapkan kegiatan ini dapat diadakan secara berkala untuk terus meningkatkan pemahaman dan keterampilan masyarakat dalam aspek keagamaan.

Program Kerja