KKN Reguler Kelompok 192 114
Wednesday, 10 Jul 2024 03:13
Tentang Kelompok
Lokasi KKN
Sruni, Musuk, KAB. BOYOLALI, JAWA TENGAH
Dosen Pembimbing Lapangan
Drs. Mujahid, M.Ag.
Waktu Pelaksanaan
Wednesday, 10 Jul 2024 03:13 Sampai Friday, 23 Aug 2024 02:11
Ketua Kelompok
MUHAMMAD HUSNUL 'ABID
Anggota Kelompok
No | Nama | Jurusan | Fakultas | Jabatan |
---|---|---|---|---|
2 | BRILLIANT DEANOVA | Biologi | SAINS DAN TEKNOLOGI | Member |
3 | SYAFIRA RAHMA AULIANI | Ilmu Kesejahteraan Sosial | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
4 | SYIFANI ANNISA FITRIA | Pengembangan Masyarakat Islam | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
5 | MUHAMMAD HUSNUL 'ABID | Pendidikan Agama Islam | ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN | Ketua |
6 | LULUK SHOMITAH | Manajemen Pendidikan Islam | ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN | Member |
7 | HANI WAHYUNINGSIH | Manajemen Dakwah | DAKWAH DAN KOMUNIKASI | Member |
8 | DEA FIKA NABILA | Ilmu Hukum | SYARIAH DAN HUKUM | Member |
9 | RIDWAN ABDILLAH | Aqidah dan Filsafat Islam | USHULUDDIN DAN PEMIKIRAN ISLAM | Member |
10 | FAHMI HADIANTO | Pendidikan Agama Islam | ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN | Member |
Kegiatan Harian
Minggu 1
10July
Wednesday
sowan stakeholder desa Sruni
11July
Thursday
Kegiatan Hari Kedua Anjangsana ke Kepala SDN Sruni 1 dan Ketua RW (01, 02, dan 03)
12July
Friday
Anjangsana lanjutan ke SDN Drajitan
13July
Saturday
Sowan pelaku usaha di Dessa Sruni
14July
Sunday
Berternak dan belajar merah susu sapi di rumah warga desa sruni
Minggu 2
15July
Monday
Berkebun dan berladang bersama warga Desa Sruni
16July
Tuesday
1. Pertemuan dengan anggota PKK tingkat Desa 2. Mengajar di TPQ Baitun Nur
17July
Wednesday
Koordinasi dengan Muslimat Ranting Sruni untuk acara Santunan
19July
Friday
Kunjungan bersama ke SD Negeri Drajidan
20July
Saturday
Bakti kalijaga membersihkan masjid al-huda
21July
Sunday
Gotong royong untuk persiapan lomba bersama pemuda watesari sruni
Minggu 3
22July
Monday
Pembukaan MPLS di SD 1 Sruni
22July
Monday
Pembukaan MPLS di SD 1 Sruni
22July
Monday
Pembukaan MPLS di SD 1 Sruni
23July
Tuesday
Pelatihan kader posyandu Desa Sruni
24July
Wednesday
Kegiatan pelatihan Ecoprint dengan memanfaatkan potensi bunga mawar bersama ibu-ibu PKK induk Desa Sruni
25July
Thursday
Pelaksanaan program kerja "Bakti Kalijaga: Membersihkan Masjid Al Hidayah RW 02" dan program kerja "Kalijaga Mengaji: TPA di Masjid Baitun Nur".
26July
Friday
Senam bersama di SD
27July
Saturday
Pengajian Umum Santunan Anak Yatim, Piatu, dan Dhuafa Desa Sruni
28July
Sunday
Outbound bersama anak-anak TPQ Baitun Nur Sruni
Minggu 4
29July
Monday
Upacara bendera hari senin dan mengajar di sd drajidan
30July
Tuesday
TPQ bersama anak-anak di Musholla Baitun Nur materi praktik wudhu
31July
Wednesday
Bimbel Anak-anak
01August
Thursday
Tutorial dan Praktik Wudhu berasama Anak TPQ Baitu Nur Sruni
02August
Friday
Mengisi khutbah Jumat di Masjid Baitun Nur
03August
Saturday
Rapat bersama Pemudi Watesari membahas tentang lomba 17an dan rapat persiapan program kerja Digitalisasi Pemasaran Home Industry
04August
Sunday
Sosialisasi digital marketing home industry desa Sruni
Minggu 5
05August
Monday
Mengajar Di SD Negeri Drajidan
06August
Tuesday
Mengikuti Musrengbangdes tahun 2024 Desa Sruni.
07August
Wednesday
Rapat bulanan kwt ceria dirumah ibu ketua
08August
Thursday
Kalijaga sehat bersama tim posyandu Margowaras desa Sruni
09August
Friday
Bersih-bersih lingungkungan sekolah memperingati hari pramuka di sd
10August
Saturday
Bakti Kalijaga : membersihkan Masjid Baitun Nur
11August
Sunday
Kalijaga Gloden Youth : Sosialisasi Upaya Preventif Pencegahan Kenakalan Remaja
Minggu 6
12August
Monday
Kalijaga Mengajar di SDN Drajidan dan SDN Sruni 1
13August
Tuesday
Kegiatan mewarnai TPQ
14August
Wednesday
Upacara Memperingati Hari Pramuka dan Mengajar Di SD Drajidan
15August
Thursday
Closingan kegiatan Kalijaga Mengaji bersama anak-anak dan pengasuh TPQ Masjid Baitun Nur Sruni
16August
Friday
Penutupan program kerja kalijaga mengajar dengan sosialisasi dan deklarasi gerakan anti bullying
17August
Saturday
Kegiatan Agustusan dalam rangka Hari Kemerdekaan Republik Indonesia bersama tokoh masyarakat, pemuda, pemudi, dan warga Desa Sruni (Watesari, Drajidan, Pulerejo, Kentengrejo, Randusari, Wonorejo, Tempel)
18August
Sunday
Jalan Sehat dalam Memperingati HUT RI di Kecamatan Musuk
Minggu 7
19August
Monday
Menjadi juri pada karnaval dalam rangka Hari Kemerdekaan Republik Indonesia di RT 1, RT 2, dan RT 7, RW 5, Desa Sruni
20August
Tuesday
Studi lapangan potensi lokal di Desa Sruni: Biogas dari limbah kotoran sapi, penyulingan minyak mawar, dan olahan susu sapi (parfum susu, kosmetik susu, sabun susu, dll)
21August
Wednesday
Pemasangan Plang Sistem Informasi Desa (SID)
22August
Thursday
Anjangsana pamit dan pengenalan website sistem informasi desa
23August
Friday
Penarikan mahasiswa KKN UIN Sunan Kalijaga di Kecamatan Musuk